Puffin : Mobile Browser Untuk iOS dan Android yang Support Flash Player

Puffin : Mobile Browser Untuk iOS dan Android yang Support Flash Player - Mungkin Bagi anda yang menggunakan iPad, iPhone Atau Perangkat yang yang berbasis Operating System Android ingin merasakan juga bermain Game Flash di facebook atau menonton sebuah Video yang berbasis Flash di iPhone, iPad anda, tapi setelah anda mencoba membuka Akun Facebook anda melalui Safari dan mencoba memainkan Game tersebut.

Tapi yang terjadi malah Browser tersebut sama sekali tidak support dengan Flash Player dan Game yang berbasis Flash Player yang ada di Facebook tidak bisa di mainkan. Mengecewakan memang kenapa Prangkat Secanggih ini tidak bisa memenuhi keinginan kita untuk bermain game Flash kesukaan kita.

Kenapa hal tersebut bisa terjadi? Saya pernah membaca sebuah artikel di internet bahwa Apple Tidak mengijinkan penggunaan Flash Player untuk Produk buatannya seperti iPhone, iPad, iPod sebab bisa mengancam System keamanan  iOS. Padahal sebenarnya hal ini sangat asik dan menarik bagi anda yang Hobi bermain Game apalagi game - game yang ada di Facebook.

Sehingga anda bisa bermain game dimana saja dan kapan saja yang anda inginkan tanpa membutuhkan Komputer/Laptop yang N.B sangat merepotkan jika mesti di bawa kemana-mana.


Tapi jangan Khawatir dengan Kekurangan tersebut, hal tersebut masih bisa kita Tutupi dengan menginstall Sebuah Browser Mobile bernama Puffin tenang saja ini tidak membutuhkan Jailbreak kok :D, saya sendiri sudah mencobanya di iPhone dan iPad saya dan hasilnya cukup memuaskan untuk bermain Game di Facebook atau menonton Flash Video karena tampilannya yang cukup lembut bahkan bisa Full Screen .

Selain itu Browser ini juga cukup cepat dan ringan di bandingkan dengan Safari atau Mobile Browser yang ada di Android. Karena menurut CloudMosa yang membuat Browser ini, puffin menggunakan revolutionary JavaScript engine and cloud computing technology yang meningkatkan 550% kecepatan dalam Browsing.


Namun ada sebuah pertanyaan yang mungkin muncul di benak anda yaitu Apakah Menggunakan Browser Puffin ini aman dari Virus? Jawabannya bisa anda baca disini, yang saya kutip dari web aslinya :

Computer viruses have caused enormous damage, even mobile devices aren't safe. Puffin Browser's hyper fast JavaScript engine, places executed computer code in an safe and isolated sandbox on cloud servers. No malicious code escapes our control, let alone get near your cell phone.

Bagi yang pernah bertanya kepada saya baik melalui Facebook maupun Twitter, inilah jawabannya dan sebaiknya anda mendownload Aplikasi melalui Appstore dengan harga $2.99 untuk Versi Pro, Atau untuk versi Trialnya bisa anda download secara Gratis. Silahkan Klik Link di bawah ini.

Puffin For Android

Puffin for iOS
6 Komentar untuk "Puffin : Mobile Browser Untuk iOS dan Android yang Support Flash Player"

Photon juga bisa kk tpi kekuranganya cuman flashnya sering mati sendiri

hehehe puffin sih selama saya gunakan lancar kok, skyfire juga bisa tapi belum sempat review, Thanks

Oh ya kk tolong review tentang imodgame sama cara installnya yg tanpa jailbreak thanks

seeep Thanks atas recomendasinya, segera saya Follow Up

gan, saya pernah pakai yang kaya ginian, tp facebook saya terblokir, karena server browsernya di amerika, sedangkan kita ngaksesnya dari indonesia (mungkin karena sistem Cloud), dan performanya jg sangat lambat, apa ini juga seperti itu gan? thanks.

saya sempat mengalami hal itu, saat login di idevice menggunakan Browser ini, usahakan pilih Save Browser

Jika anda pertanyaan silahkan :

Follow Twitter Blog https://twitter.com/netheroes @netheroes

Like Fans Page Blog ini di https://www.facebook.com/hyllalnetheroesblogspot

Tambahkan juga di Google+ https://plus.google.com/+HyllalApple

Back To Top