Tool "Semi-Restore" Kini Tersedia Untuk Windows Dan Mac

Tool "Semi Restore" Kini Tersedia Untuk Windows Dan Mac - Setelah beberapa Bulan yang lalu, saya pernah menulis artikel tentang Semi-Restore. Pada saat artikel tersebut saya tulis pertama kali di blog ini, Tool Semi-Restore masih versi beta dan proses 60% sebelum dirilis.

Kabar baik untuk kita semua, karena Tool Semi-Restore kini sudah tersedia untuk Windows dan Mac, Sebenanrnya Tool Semi-Restore ini rilis pada hari minggu pagi kemarin.

Semi-Restore adalah sebuah aplikasi baru yang memungkinkan Anda untuk mengembalikan perangkat iOS Anda kembali hampir ke stock iOS Firmware status tanpa kehilangan jailbreak Anda. Hal ini dapat menghapus semua sesuatu dari pengaturan Jailbreak Tweak, bahkan aplikasi App Store.

Tool "Semi-Restore" Kini Tersedia Untuk Windows Dan Mac


Menggunakan aplikasi tersebut sangat mudah. Yang harus Anda lakukan adalah menyambungkan perangkat iOS Anda ke PC/Laptop, membuka aplikasi  dan klik tombol Semi-Restore. ini lebih mudah jika di bandingkan tool jailbreaks terbaru. Aplikasi ini harus mengenali iPhone atau iPad Anda pada saat terhubung, Sekaligus memastikan jika Anda menggunakan firmware yang tepat.

Berbicara mengenai firmware, Semi-Restore hanya mendukung
iOS versi 5.0 sampai iOS 6.1.2. Jadi perangkat Anda harus berjalan pada salah satu dari versi tersebut agar dapat berfungsi dengan baik. Tapi setelah itu, ini adalah proses yang sederhana, dan hanya membutuhkan waktu sekitar 5 menit untuk proses dari awal sampai akhir.

Ini adalah aplikasi gratis, namun para Developer tampaknya menerima sumbangan. 

Download Semi-Restore 
9 Komentar untuk "Tool "Semi-Restore" Kini Tersedia Untuk Windows Dan Mac"

mau nanya klo mau pke semi restore ini apakah bsa klo iphone nya tether jb? soalnya kan tether gbsa boot normal makasih

Apa bisa dipakai jika iOS mengalami crash?

kykya tidak bisa bro, mungkin krn kendala tdk bisa boot dengan normal

bisa jadi, sebab jika menggunakan tool ini, semua pengaturan direset seperti semua, seperti restore ulang menggunakan itunes

bro ipad 1 matot tapi kalau di cas ada gambar apple gimna ya solusi repair nya.saya uda coba upgrade pake itone tapi ngak bisa restore data gimana ya solusi nya .thank

saya mebmbaca artikel lain ada peringatan seperti ini untuk semi restore

Note: Untuk saat ini pastikan Anda TIDAK menggunakan Semi-Restore JIKA di iDevice Anda terinstall afc2add. Update software akan diberikan dalam waktu dekat untuk memperbaiki hal ini.

di iphone saya ada afc2add apa masih bs di gunakan ini software

iphone saya 3gs 32gb fu saya beli seken

tp saya pgn format ulang biar fresh

version os saya 6.1.2 saya pgn formay ulang biar fresh tp saya pgn tetep keadaan jailbreak atau bs di jailbreak kembali

bs beritau carannya

min kok hp gw pas di slide unlock,...lgsg kerestart sendiri min.pencerahannya dong?

Jika anda pertanyaan silahkan :

Follow Twitter Blog https://twitter.com/netheroes @netheroes

Like Fans Page Blog ini di https://www.facebook.com/hyllalnetheroesblogspot

Tambahkan juga di Google+ https://plus.google.com/+HyllalApple

Back To Top