Apple Rilis iOS 7.0.4 Untuk iPhone, iPad dan iPod Dengan Perbaikan Facetime Call

Apple Rilis iOS 7.0.4 Untuk iPhone, iPad dan iPod Dengan Perbaikan Facetime Call - Apple baru-baru ini merilis iOS 7.0.4 ke publik dengan perbaikan Facetime Call dan peningkatan stabilitas. Update ini tersedia melalui OTA ( Over The Air) dengan cara buka setting - general - software update, kemudian anda akan melihat sebuah pembaharuan Software terbaru, anda juga bisa memperbaharui iOS anda ke iOS 7.0.4 dengan cara menyambungkan iPhone, iPad atau iPod touch dengan komputer dan membuka iTunes.

Apple juga merilis iOS 6.1.5 untuk pengguna iPod Touch 4G untuk memperbaiki Bug pada facetime, dan Apple TV juga memdapatkan pembaharuan untuk firmware iOS 6.0.2


Namun, bila anda ingin melakukan Update dengan Clean Restore, anda bisa mendownload file iPSW iOS 7.0.4 melalui Link di bawah ini. Setelah anda mendowload file iPSW, letakkan pada Desktop komputer anda, Sambungkan perangkat anda ke komputer buka iTunes :

  • Windows - Tekan & tahan tombol Shift dan kemudian klik tombol "Restore".
  • Mac OS X - Tekan & tahan tombol Option dan kemudian klik tombol "Restore".

iPad Air (5th generation WiFi + Cellular)
iPad Air (5th generation WiFi)
iPad (4th generation CDMA)
iPad (4th generation GSM)
iPad (4th generation WiFi)
iPad mini (CDMA)
iPad mini (GSM)
iPad mini (WiFi)
iPad mini 2 (WiFi + Cellular)
iPad mini 2 (WiFi)
iPad 3 Wi-Fi (3rd generation)
iPad 3 Wi-Fi + Cellular (GSM)
iPad 3 Wi-Fi + Cellular (CDMA)
iPad 2 Wi-Fi (Rev A)
iPad 2 Wi-Fi
iPad 2 Wi-Fi + 3G (GSM)
iPad 2 Wi-Fi + 3G (CDMA)
iPhone 5 (Global)
iPhone 5 (GSM)
iPhone 5c (Global)
iPhone 5c (GSM)
iPhone 5s (Global)
iPhone 5s (GSM)
iPhone 4s
iPhone 4 (GSM Rev A)
iPhone 4 (GSM)
iPhone 4 (CDMA)
iPod touch (5th generation)
iH8sn0w juga mengkonfirmasi jika iOS 7.0.4 masih aman untuk Jailbreak, karen masih memiliki sebuah celah keamanan yang dapat dieksploit oleh team evad3rs untuk merilis Jailbreak Untethered.
31 Komentar untuk "Apple Rilis iOS 7.0.4 Untuk iPhone, iPad dan iPod Dengan Perbaikan Facetime Call"

mas seumpama kita upgrade ke ios 7.0.4 terus ios 7.0.3 dah bisa di JB, apakah kita bisa dongrade ke ios 7.0.3 lagi?
trimakasih

sepertinya sudah tidak bs lagi, seperti halnya saat ios 6.1.3 rilis maka banyak yang ga bisa downgrade dan jailbreak menggunakan evasi0n

iPad 3 Wi-Fi (3rd generation)

gw udah download yg itu, apa bisa pake buat ipad 3G Gsm? itu yg global apa bukan? soalnya takut eror. kalo yg celuler at&t sm verizon jelas bukan kan?

iPad 3 Wi-Fi (3rd generation)

gw udah download yg itu, apa bisa pake buat ipad 3G Gsm? itu yg global apa bukan? soalnya takut eror. kalo yg celuler at&t sm verizon jelas bukan kan?

beda AT&T sama Verizon apa ya gan? thanks.

kalau pengen downgrade versi7.0.4di downgade ke versi 7.0 bisa gak

q kmren download ios versi 7.0.4 pke link iphone 4 (gsm) setelah download ko gk bisa q restor ke iphone q

Bro, saya punya iphone 4 dgn model di casing belakangnya A1332, ipsw yg cocok di atas yang mana ya?

kira2 nggak korrup filenya, keterangannya apa gan?

iPhonennya GSM atau CDMA atau yang 8 GB?

iPhone 4 8GB bro

Bro, saya punya iphone 5 dgn model di casing belakangnya A1429 GSM, ipsw yg cocok di atas yang mana ya? coz saya sudah download 2 kali yang global sama gsm, mana ukurannya gede lagi 1,23 GB dan selalu gagal tertulis "file firmware tidak kompatibel". trims...

bro, iphone 4 cdma sy ios 6.1 untheter jailbreak. untuk upgrade nya bagaimana ya? itunes saya 11.0.4. apakah perlu restore dulu di itunes (tahan shift+klik restore)?

kyknya masuk global tuh, biasanya ipswnya corrup jadi nggak cocok

Langsung Upgrade ajah, bisa shift restore kok, trus pilih iOS 7.0.4, perhatikan iTunes harus paling terbaru

waktu restore ditengah2 tiba2 muncul unknown error dan hp saya masuk ke recovery. bagaimana ya? soalnya stuck di logo apple dan ada garis dibwhnya namun blm komplit

the iPhone "iPhone" could not restored. An unknown error occured (3004)

hubungkan dengan internet komputernya

Komentar ini telah dihapus oleh pengarang. - Hapus

Bos saya punya iphone 4 32gib GSM dgn model A1332, sudah jailbreak ipsw yg cocok di atas yang mana

device harus berada di mode recovery ga? trus harus dihapus semua dulu gak datanya? terimakasih :)

Kalo biar gak corrupt filenya apa ada solusinya bro coz saya terpaksa update via ota dan jadi ngeri mau jailbreak nya... mohon pencerahannya

Bg hyllal ane punya ipad mini model A1455 udh download yg versi gsm kq keluar "file firmware tidak kompatibel"apa hrus download iPad mini (CDMA),tq

Bro, Kemarin saya ada download IOS 7.0.2 utuk ipad 3 wifi+celularmodel MD370ZP, Kenapa g Bisa ?? dia bilang Firmware nya Salah, downloadnya yg Benar untuk type Ipad MD370 ZP yg mana ??? Thx Bro

Sory bos mau naya iphone 4s sy ios 6.1.2 mau upgrade ke 6.1.3 gagal terus apa emang suda g bisa karna ios 7 sudah di rilis..

bro hyllal kp ios 7.0.6 ya kluar????

bro hyllal kp ios 7.0.6 ya kluar????

Jika anda pertanyaan silahkan :

Follow Twitter Blog https://twitter.com/netheroes @netheroes

Like Fans Page Blog ini di https://www.facebook.com/hyllalnetheroesblogspot

Tambahkan juga di Google+ https://plus.google.com/+HyllalApple

Back To Top