Oleh
Hyllal Netheroes
Jumat, Februari 27, 2015
iWork untuk iCloud, mengcakup beberapa aplikasi diantaranya Pages, Numbers dan Keynote. Bisa anda akses melalui icloud.com selanjutnya anda login dengan Apple id untuk mengakses ketiga aplikasi tersebut, jika belum memiliki Apple id, anda bisa membuatnya melalui melalui banner yang tersedia pada web dengan gratis. yang anda butuhkan adalah mengisi data-data lengkap anda, seperti nama, alamat email dan pertanyaan keamanan.
Meskpun, iWork terbuka untuk umum atau siapa saja, namun anda sebaiknya gunakan browser safari untuk bisa mengakses fitur ini di komputer anda. Safari sebagai web defaulf di mesin Mac dan iOS juga tersedia untuk pengguna dengan platform lain. yang bisa anda download dengan gratis situs-situs penyedia
Ini bisa menjadi alternatif bagi siapa saja, yang ingin memiliki ruang penyimpanan online gratis meskipun terbatas. Namun, cukup menyimpan file-file penting anda sebagai backup. melalui icloud juga anda bisa lengsung membagi setiap dokument yang anda buat atau upload. Menurut saya cara ini sangat aman, karena setiap dokument yang anda bagikan memiliki opsi keamanan yang tidak mengizinkan pengguna lain bisa mengedit dokumen tersebut, bahkan anda juga bisa memberikan passowrd yang hanya orang-orang tertentu saja yang bisa mengakses dokumen yang terdapat pada iWork di iCloud.
0 Komentar untuk "iWork untuk iCloud Bisa Diakses untuk Pengguna Non Apple"
Jika anda pertanyaan silahkan :
Follow Twitter Blog https://twitter.com/netheroes @netheroes
Like Fans Page Blog ini di https://www.facebook.com/hyllalnetheroesblogspot
Tambahkan juga di Google+ https://plus.google.com/+HyllalApple