Masuk DFU Mode menggunakan RedSn0w

Masuk DFU Mode menggunakan RedSn0wDFU mode memang ada sebuah kondisi yang sangat di butuhkan jika ingin melakukan Restore Ataupun Jailbreak menggunakan Tool tertentu seperti Redsn0w. Tapi Jika anda sulit untuk memsuki ke dalam DFU mode dengan cara manual anda, Baca disini untuk masuk DFU mode Manual :

Redsn0w memang sebuah tool yang memiliki muliti fungsih antara lain seperti Jailbreak, Upgrade iOS



 Step 1 : Download Redsn0w di sini  Redsnow 0.9.15b3 for Windows - Redsnow 0.9.15b3 for Mac

 Step 2 : Buka redsnow yang telah anda download dan pilih Extras


 Step 3 : Klik Pwnd DFU


Step 4 : Anda bisa membaca apa yang di sampaikan di layar Redsnow , Dan klik Next


Step 5 : Di Step ini yang sangat penting karena anda Harus mengikuti Instruksi di layar agar masuk DFU mode. "Tekan dan Tahan Tombol Power/Sleep selama 3 Detik"


Step 6 : Masih mengikuti instruksi layar Redsn0w "Tekan Tombol Home tanpa melepas Tombol power/Sleep Selama 10 detik"


Step 7 : "Lepaskan Tombol Power Tanpa melepaskan Tombol Home (Tombol Home tetap di tekan) selama 15 Detik"

Step 8 : Jika anda melakukan Semua dengan benar, maka secara Otomatis Redsnow akan melakukan Exploit menggunakan limeRa1n pada iPhone anda.


Step 9 : Sekarang iPhone anda dalam DFU mode dan siap untuk di Jailbreak atau Restore

Untuk melakukan Jailbreak silahkan ke halaman ini:





Untuk melakukan Restore Silahkan ke halaman ini :

- [Source Gambar]-

Jika memiliki pertanyaan silahkan Follow Twitter saya @Netheroes


3 Komentar untuk "Masuk DFU Mode menggunakan RedSn0w"

hapenya di colokin duluan apa redsnownya yg di tes dluan

gan mau tanya should device be in pwned dfu
in this mode it should accept costum


done itu gmn gan?? maap newbie

Jika anda pertanyaan silahkan :

Follow Twitter Blog https://twitter.com/netheroes @netheroes

Like Fans Page Blog ini di https://www.facebook.com/hyllalnetheroesblogspot

Tambahkan juga di Google+ https://plus.google.com/+HyllalApple

Back To Top