Oleh
Hyllal Netheroes
Selasa, April 10, 2012
Perbedaan FU (Factory Unlock) Dan SU (Software Unlock) di Iphone
Fu (Factory Unlock) :
1. Diunlock langsung (resmi) dari pabriknya secara hardware
2. Walaupun nantinya diupdate firmwarenya kondisi tetap Unlock, tetap bisa dipakai di berbagai operator tanpa batasan
3.Harganya lebih mahal dibanding SU (Software Unlock). Ini wajar karena FU tidak memberi batasan pemakaian dengan operator manapun
Su (Software Unlock):
1. Diunlock secara software oleh pihak ketiga (tidak resmi biasanya dari suatu komunitas)
2. Jika diupdate firmwarenya, kondisi Unlock bisa berubah menjadi reLock karena pada
dasarnya update firmware adalah menginstal ulang program inti yang ada di Iphone, dan untuk bisa unlock lagi harus menunggu dari pihak ketiga/komunitas untuk mengeluarkan versi baru unlocker dengan versi firmware terbaru. Disini ada tantangan antar pihak Iphone resmi dengan pihak ketiga/gak resmi, tentunya pihak Iphone gak ingin produknya bisa diunlock secara mudah, itulah kenapa di versi terbaru mendatang kemungkina untuk bisa unlock semakin sulit
3. Harga relatif lebih murah dibanding FU (Factory Unlock) karena biasanya dibundled/paket dengan operator tertentu yang mana memiliki batasan (**jika tidak diunlock)
Nah jika anda memiliki iphone yang berasa dari luar negeri dan Berjenis Iphone SU silakan baca artikel saya Unlock Iphone 4, 3gs menggunakan Ultrasnow Fixer iOS 5.1
nah selesai juga kewajiban saya untuk meng-update blog ini :D
Baca Juga :
Cara Membedakan iPhone Su dan iPhone Fu
Cara Upgrade iOS 6 di iPhone 4 - 3Gs Preserve Baseband
Description: Apple, ipad,jailbreak, apple id tips ipad, tutorial, androidRating: 4.5
1 Komentar untuk "Perbedaan FU (Factory Unlock) Dan SU (Software Unlock) di Iphone"
gan klo ipad smuanya Fu kan? ga ada yg SU ?
Jika anda pertanyaan silahkan :
Follow Twitter Blog https://twitter.com/netheroes @netheroes
Like Fans Page Blog ini di https://www.facebook.com/hyllalnetheroesblogspot
Tambahkan juga di Google+ https://plus.google.com/+HyllalApple